Kamis, 22 Maret 2012

a poem for my future husband..

1 comment
Aku berdoa untuk seorang pria yang kelak akan menjadi bagian hidupkuSeorang pria yang hidup bukan untuk dirinya sendiri, tau bagi siapa dan untuk siapa ia hidup,Seorang yang memiliki hati bijak bukan hanya otak yang cerdas,Seseorang yang tidak hanya memujaku, tetapi dapat juga menasehatiku bila salah,Seorang pria yang mencintaiku bukan karena parasku, tapi karena hatiku,Seorang pria yang dapat menjadi sahabat terbaikku dalam tiap waktu dan situasiSeorang pria yang dapat membuatku merasa dihargai sebagai seorang wanita kala...
Read More...

Rabu, 21 Maret 2012

sepatah kata tentang buku 7 Keajaiban Rezeki

Leave a Comment
menggugah. kita dianugerahi Allah karunia yang begitu berharga, tak ternilai harganya...coba saja, bolehkah saya potong kedua tangan Anda dan kemudian membayarnya 100 juta rupiah? Jadi, masih berani bilang Anda bukan siapa-siapa?? dengan sedekah, kita manggil rezeki loh... Anda bersedekah 100 ribu, uang 100 ribu itu juga bakal balik ke Anda...asiknya dia bakal ngajak temen-temennya.. :D wah, seandainya baca buku ini lebih awal..tentu...
Read More...

Sabtu, 10 Maret 2012

Panderman Ekspedition

1 comment
hampir seminggu yang lalu (Minggu, 4 Maret 2012) saya diajak untuk mendaki (acieeee, bahasanya...) Gunung Panderman, Batu. Dari jam 3.00 a.m saya sudah bangun dan mulai iseng ngelakuin ini dan itu. Jam 5.30 a.m ada jadwal bersih-bersih kostan bareng seluruh penghuni Sunan Ampel 3/2. Jam 6.00 a.m tukang sayur datang dan saya beli beberapa bahan untuk dimasak...waktu itu lagi pengen masak sayur sop dan perkedel jagung. Jam 6.15 a.m saya...
Read More...

Sabtu, 03 Maret 2012

"ditampar" dua orang

Leave a Comment
kemarin (1 Maret 2012) saya kembali ke tempat PKL saya di SMP Islam Al Maarif 01 Singosari. Tepat disana sedang diadakan ujian yayasan bagi siswa/i kelas 3. Tiba-tiba ada salah seorang siswi yang dibawa ke ruangan kami, dan guru yang membawanya meminta salah satu dari kami untuk membacakan soal ujian. "Ujian apa, Pak?" "Bahasa Inggris." Entah mengapa, saya lah yang didorong maju untuk membacakan soal ujian itu. mendekati anak itu, sungguh, saya heran. Anak itu sudah pake kacamata, kenapa pula harus dibacakan soal-soal ujiannya? Setelah...
Read More...